Tuesday, March 23, 2010

Lari-larian

Bismillahirrahmanirrahiim...


Berpacu...berpacu dengan waktu...

Layaknya sebuah arena lomba lari, kupaksa diriku untuk bergerak sekuat tenaga..

Tak peduli lelah menghinggapi..

Aku akan terus berlari..
Berpacu bersama waktu..

Berlari...berlari..berlari..

Sekuat tenaga, hingga diri ini berhenti sendiri..

Namun, selama masih bisa ku bergerak..aku akan terus berlari..

Karena diriku sedang berlomba dengan waktu..

Tak ingin kalah..
Tak ingin berhenti..
Tak ingin diam..

Ayo terus berlari...berlari..berlari..



4 comments: